Membangun backlink adalah proses, apapun metode yang digunakan. Untuk berada di halaman pertama di tentukan oleh banyak faktor, mulai dari tingkat persaingan keywords, sampai kualitas website Anda. Kami tidak menjamin setelah menggunakan layanan kami kata kunci yang Anda inginkan berada pada halaman pertama Google.